28 Oktokber, setiap tahun kita memperingati hari sumpah pemuda Indonesia. Mengenang kembali nasionalisme pemuda pemudi kita dulu yang memiliki satu kesamaan cita-cita dan keinginan, yaitu menginginkan terciptanya persatuan di antara mereka. Ya mereka memiliki satu tujan bersama, hingga akhirnya tercetuslah SUMPAH PEMUDA yang memiliki satu kekuatan emosional untuk menyatukan perasaan nasionalisme pemuda dan pemudi Indonesia pada saat itu.
Setiap tahun hari Sumpah Pemuda diperingati sejak berpuluh puluh tahun yang lalu dengan berbagai cara, Upacara bendera, teatrikal, dan lain sebagainya. Tetapi masihkah Kekuatan Emosional SUMPAH PEMUDA dapat merangkul pemuda pemudi di zaman ini seperti dulu ? MENYATUKAN SELURUH PEMUDA DAN PEMUDI INDONESIA. Bukan hanya Pemuda pemudi satu fakultas, bukan pemuda pemudi satu geng saja.
Memperingati sumpah pemuda bukan saja hanya sekedar sebuah formalitas. Memperingati sumpah pemuda bukan hanya pada hari 28 oktokber saja, Memperingati sumpah pemuda membutuhkan lebih dari itu. Jika setelah tanggal 28 Oktober 2008 ini, kita masih melihat dan mendengar adanya berita tawuran antar mahasiswa, tawuran antar kampung, tawuran pelajar, maka saya rasa kita membutuhkan lebih dari peringatan sumpah pemuda 28 oktokber yang diperingati setiap tahun untuk menghidupkan semangat sumpah pemuda indonesia.
HIDUP PEMUDA DAN PEMUDI INDONESIA !!!!!!!!!!!!!
Setiap tahun hari Sumpah Pemuda diperingati sejak berpuluh puluh tahun yang lalu dengan berbagai cara, Upacara bendera, teatrikal, dan lain sebagainya. Tetapi masihkah Kekuatan Emosional SUMPAH PEMUDA dapat merangkul pemuda pemudi di zaman ini seperti dulu ? MENYATUKAN SELURUH PEMUDA DAN PEMUDI INDONESIA. Bukan hanya Pemuda pemudi satu fakultas, bukan pemuda pemudi satu geng saja.
Memperingati sumpah pemuda bukan saja hanya sekedar sebuah formalitas. Memperingati sumpah pemuda bukan hanya pada hari 28 oktokber saja, Memperingati sumpah pemuda membutuhkan lebih dari itu. Jika setelah tanggal 28 Oktober 2008 ini, kita masih melihat dan mendengar adanya berita tawuran antar mahasiswa, tawuran antar kampung, tawuran pelajar, maka saya rasa kita membutuhkan lebih dari peringatan sumpah pemuda 28 oktokber yang diperingati setiap tahun untuk menghidupkan semangat sumpah pemuda indonesia.
HIDUP PEMUDA DAN PEMUDI INDONESIA !!!!!!!!!!!!!
SUMPAH PEMUDA....
ReplyDeletejangan tanyakan naskah sumpah pemuda kepada pemuda dan pemudi masa kini...
karna bisa dipastikan mereka tidak hafal...
apakah ketidak hafalan mereka terhadapnaskah sumpah pemuda membuat mereka tidak menghargai serta menghormati sumpah pemuda???
salah besar...
karna sumpah pemuda tidak hanya untuk menghafal naskahnya saja..
tetapi bagaimana kita berperan membangun pemuda-pemudi negeri kita ini untuk maju dan mandiri...
pemuda sekarang hidup dijaman serta era yang berbeda dengan ja,an dahulu...
pemuda-pemudi sekarang sangat berperan membangun bangsa ini...
dengan berbagai cara mereka membangun negeri ini...
jangan anggap remeh pemuda-pemudi jaman sekarang...
ajangan hanya melihat dari keterpurukan serta kerendahan moral para pemuda-pemudi sekarang...
majulah para pemuda serta pemudi negeriku...
bangun negara kita agar lebih mandiri dan maju.
Iklan